Merencanakan Keuangan ketika Naik Gaji
Bos kamu menaikan gaji bulanan anda? Good! tentunya waktu seperti ini adalah waktu setiap para pekerja kantoran. Namun ada baiknya anda jangan terlalu terlena dengan kenaikan gaji tersebut. Karena tidak sedikit contoh kasus orang yang telah naik gaji, namun cenderung lebih merugi dari segi perhitungan akan kebutuhan financial sehari-hari.
Untuk mensiasati hal tersebut, berikut tips yang bisa kami berikan untuk anda:
– Jika anda belum berkeluarga, baiknya anda menyisihkan 50% dari gaji anda tersebut.
– Jika anda sudah berkeluarga, baiknya anda menyisihkan 15% dari gaji anda.
– Komposisi keuangan yang baik adalah 50% untuk biaya rutin , 30% untuk biaya cicillan, 15% untuk investasi dan 5% untuk jaga-jaga.