efektips-kesehatan-anak

Anda sebagai orang tua pastinya selalu ingin anak anda dalam kondisi sehat dan fit selalu. Tidak terbayangkan jika anak menjadi sakit karena berbagai sumber yang ada. Contohnya anak menjadi sakit perut setelah mengkonsumsi cireng di sekolah, ataupun anak tidak cocok dengan sosis siap makan yang ramai muncul di televisi.

Hal ini membuat kami ingin berbagi tips tentang menjaga kesehatan anak dalam kehidupan sehari-hari. Berikut adalah 3 tips menjaga kesehatan anak:
– Menjaga makanan anak. Nutisi yang cukup, sesuai dengan usia, berat badan dan aktivitas anak anda dapat meningkatkan daya tahan tubuh sehingga tidak mudah terserang penyakit.

– Memberikan Multivitamin. Suplemen multivitamin dapat memberikan vitamin yang tidak dapat dibuat sendiri oleh tubuh. Dengan demikian daya tahan tubuh anak dapat lebih terjaga dan siap bermain dan beraktivitas sehari-sehari.

– Menjamin kebersihan makanan dan minuman anak. Menjaga kehigienis-an makanan yang dimasak di rumah, serta menjaga dan membujuk anak agar tidak terlalu jajan di luar rumah.

Sayangilah anak anda, karena masa depan anak ada ditangan anda.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may use these HTML tags and attributes:

<a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <s> <strike> <strong>